Lihat Bidang Studi yang Dibuka dalam Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Tahun 2023 Bagian 2

Lihat Bidang Studi yang Dibuka dalam Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Tahun 2023 Bagian 2



Setapak Rai Numbei (Dalan Inuk) Pada pendaftaran PPG Prajabatan gelombang 3 tahun 2023 membuka banyak sekali bidang studi PPG Prajabatan untuk bisa berpeluang menjadi bagian dari PPG prajabatan.

Dalam artikel sebelumnya Bidang Studi Muatan Lokal Dibuka Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Tahun 2023, Simak Selengkapnya! Sudah dibahas bagian pertama bidang studi yang dibuka.

Dalam artikel ini akan melanjutkan daftar Bidang Studi yang dibuka dalam PPG Prajabatan gelombang 3 tahun 2023 ini.

Sejarah

Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:

·        Pendidikan Sejarah

·        Pendidikan Sejarah dan Sosiologi

·        Sejarah

·        Ilmu Sejarah

Pendidikan Luar Biasa

Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:

·        Pendidikan Luar Biasa

·        Pendidikan Khusus

·        Seni Budaya

·        Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:

·        Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik

·        Pendidikan Seni Rupa

·        Pendidikan Seni Tari

·        Pendidikan Seni Musik

·        Pendidikan Seni Pertunjukan

·        Pendidikan Seni Tari dan Musik

·        Pendidikan Seni Tari Keagamaan Hindu

·        Pendidikan Seni dan  Budaya Keagamaan Hindu

·        Seni Drama, Tari dan Musik

·        Seni Pertunjukan

·        Dll

Informatika

Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:

·        Pendidikan Informatika

·        Pendidikan  Vokasional Informatika

·        Pendidikan teknik Informatika dan Komputer

·        Pendidikan Ilmu Komputer

·        Pendidikan Teknik Informatika

·        Pendidikan Komputer

·        Pendidikan  Teknologi Informasi dan Komputer

·        Pendidikan Teknologi Informatika dan Komputer

·        Rekayasa Sistem Kompueter

Ilmu Komputer

·        Teknik Informatika

·        Teknologi Informasi

·        Teknologi Pendidikan

·        Sistem dan Teknologi Informasi

·        Dll

Bimbingan Konseling

Dapat diikuti bagi Anda yang merupakan lulusan jurusan:

·        Pendidikan Bimbingan dan Konseling

·        Pendidikan Bimbingan dan Konseling Islam

·        Pendidikan Psikologi Konseling Budha

·        Bimbingan dan Konseling

·        Bimbingan Konseling

·        Bimbingan dan Konseling Islam

·        Bimbingan dan Penyuluhan Islam

·        Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam

·        Bimbingan Konseling Islam

·        Dll

Untuk mengetahui selengkapnya Anda dapat menyimak melalui instagram resmi PPG  di @ppgkemdikbud 

Pelaksanaan seleksi PPG Prajabatan gelombang 3 tahun 2023 ini akan mulai dilaksanakan di tanggal 25- 12 November 2023. Dalam artikel ini akan dibahas lengkap bidang studi yang dibuka dalam pengadaan seleksi kali ini.

Sebagai informasi bahwa bagi peserta yang lulus seleksi akan berkuliah secara gratis selama 2 semester yang mana berkesempatan mendapatkan sertifikat pendidik.

Demikian informasi mengenai Bidang Studi yang Dibuka dalam Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Tahun 2023 Bagian 2, semoga dapat bermanfaat bagi Anda. *** naikpangkat.com



 

Suara Numbei

Setapak Rai Numbei adalah sebuah situs online yang berisi berita, artikel dan opini. Menciptakan perusahaan media massa yang profesional dan terpercaya untuk membangun masyarakat yang lebih cerdas dan bijaksana dalam memahami dan menyikapi segala bentuk informasi dan perkembangan teknologi.

Posting Komentar

Silahkan berkomentar hindari isu SARA

Lebih baru Lebih lama