Tuntaskan Segera! Tiga Tunjangan Guru Ini Tidak Bisa Cair Jika Pengelolaan Kinerja PMM Tidak Diisi, Begini Penjelasannya

Tuntaskan Segera! Tiga Tunjangan Guru Ini Tidak Bisa Cair Jika Pengelolaan Kinerja PMM Tidak Diisi, Begini Penjelasannya



Suara Numbei News - Terdapat tiga jenis tunjangan guru yang tidak akan diberikan apabila para guru tidak mengisi pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar (PMM).

Pengisian pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar (PMM) menjadi syarat utama untuk mencairkan tiga jenis tunjangan guru.

Tiga jenis tunjangan guru tidak akan dicairkan jika pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar (PMM) tidak diisi oleh para guru.

Para guru harus mengisi pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar (PMM) agar tiga jenis tunjangan guru dapat dicairkan.

Jika pengelolaan kinerja di Platform Merdeka Mengajar (PMM) tidak diisi, maka tiga jenis tunjangan guru tidak akan dicairkan.

Platform Merdeka Mengajar kini menjadi alat penting dalam transformasi pendidikan di Indonesia, salah satunya melalui fitur e-kinerja.

Fitur ini memungkinkan para guru untuk mengisi data penilaian kinerja secara elektronik yang kemudian akan berdampak langsung pada pencairan tunjangan.

Dilansir Setapak Rai Numbei dari salah satu kanal youtube, berikut 3 jenis tunjangan yang terpengaruh kalau Platform Merdeka Mengajar (PMM) tidak tuntas :

1. Tunjangan Khusus Guru (TKG)

TKG diberikan kepada guru yang memiliki kualifikasi dan kinerja tinggi.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi berencana mempertimbangkan nilai e-kinerja dalam penentuan penerima TKG.

Hal ini bertujuan untuk memastikan bahwa tunjangan tersebut diberikan kepada guru yang benar-benar memiliki kinerja tinggi yang dinilai melalui e-kinerja di PMM.

2. Tunjangan Sertifikasi Guru

Tunjangan ini diberikan kepada guru yang memiliki sertifikat guru profesional.

Salah satu syarat mendapatkan tunjangan sertifikasi adalah penilaian kinerja dengan predikat baik, yang harus didapatkan melalui pengisian e-kinerja.

3. Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP)

TPP merupakan tambahan penghasilan di luar gaji pokok yang diberikan berdasarkan kemampuan pemerintah daerah masing-masing.

Pengisian e-kinerja di portal Merdeka Mengajar menjadi salah satu syarat untuk pencairan tunjangan ini, meskipun masih ada beberapa syarat lainnya yang harus dipenuhi.

Lalu apa manfaat pengisian e-kinerja di PMM?

Pengisian e-kinerja di PMM diharapkan dapat memberikan beberapa manfaat:

1. Sistem Penghargaan yang Lebih Berkeadilan

Dengan pengaruh e-kinerja dalam pencairan tunjangan, sistem penghargaan menjadi lebih adil dan objektif, di mana setiap guru yang memiliki kinerja tinggi akan mendapatkan penghargaan yang lebih besar.

2. Meningkatkan Motivasi Guru

Guru akan termotivasi untuk meningkatkan kinerjanya agar bisa mendapatkan tunjangan yang lebih besar.

3. Meningkatkan Kualitas Pendidikan:

Pada akhirnya, pengaruh e-kinerja dalam pencairan tunjangan diharapkan dapat meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia melalui pengembangan guru yang berkualitas dan profesional.

Pengisian pengelolaan kinerja di portal Merdeka Mengajar dalam pencairan beberapa tunjangan guru ke depan diharapkan dapat membuat sistem penghargaan yang lebih adil dan objektif serta meningkatkan motivasi guru untuk meningkatkan kinerjanya masing-masing.***

 


 

Suara Numbei

Setapak Rai Numbei adalah sebuah situs online yang berisi berita, artikel dan opini. Menciptakan perusahaan media massa yang profesional dan terpercaya untuk membangun masyarakat yang lebih cerdas dan bijaksana dalam memahami dan menyikapi segala bentuk informasi dan perkembangan teknologi.

Posting Komentar

Silahkan berkomentar hindari isu SARA

Lebih baru Lebih lama